Wednesday, September 19, 2012

Serangkap Sajak Sepi

Duka ini adalah anak anak sepi
Pada rumah sebuah puisi; 
Diam mereka di tangga kata serangkap nestapa
Penyajak itu tidak lagi tahu bagaimana mahu mengeja bahagia.

5 comments:

  1. Anak anak sepi? Lara biasa dengan Aku sahaja dari Chairil Anwar. Lara lebih sukakan sajak sajak Hasan Aspahani dan Joko Pinurbo.

    ReplyDelete
  2. Chairil Anwar - Rumahku

    Rumahku dari unggun-unggun sajak
    Kaca jernih dari segala nampak

    Kulari dari gedung lebar halaman
    Aku tersesat tak dapat jalan

    Kemah kudirikan ketika senjakala
    Dipagi terbang entah kemana

    Rumahku dari unggun-unggun sajak
    Disini aku berbini dan beranak

    Rasanya lama lagi, tapi datangnya datang
    Aku tidak lagi meraih petang
    Biar berleleran kata manis madu
    jika menagih yang satu

    ReplyDelete